Panglima TNI: Marinir Selalu Hadir Mempertahankan Kedaulatan dan Keutuhan NKRI

Nasional19 Dilihat

Panglima Korps Marinir (Pangkormar) Letnan Jenderal TNI (Mar) Dr. Endi Supardi menegaskan bahwa di usia ke-80, Korps Marinir berkomitmen terus menjadi garda terdepan dan tetap mengedepankan semangat ‘Korps Marinir TNI AL, Bersama Rakyat Membangun Indonesia Maju’. (ralian)

Komentar