Pramono Akui Hampir 3 Tahun Pemda DKI Jakarta Tidak Melakukan Rotas Jabatan

Pemerintahan265 Dilihat

“Pemerintah DKI Jakarta secara serius sungguh-sungguh mengisi seluruh pejabat yang ada. Memang sempat lama terjadi kekosongan, dan saya dan Bang Doel beserta jajaran, kita memang berkeinginan untuk semuanya segera kita isi,”ujar Pramono. (ralian)

Komentar