Gonjang-ganjing Terkesan Pasif, Peran Manuver Politik Golkar Terkesan Pasif

Uncategorized1055 Dilihat

“Mungkin alasan Golkar tidak agresif karena penuh pertimbangan, ketumnya (Airlangga-red) tidak ada nilai jual. Golkar saking cerdasnya diam, lebih mengambil jabatan menteri, status quo,”tukasnya.

Selain itu, lanjut Aditya, posisi Luhut Binsar Panjaitan (LBP) juga di Partai Golkar cukup kuat, sehingga menjadi pertimbangan bagi Partai Golkar untuk melakukan manuver. “Sisi lain LBP juga perpanjangan tangan Partai Golkar, sehingga berpikir untuk melakukan manuver,”ujarnya. (Ralian)

Komentar